
Setelah menunggu selama 15 hari, akhirnya cek dari
Clixsense mendarat di rumah saya dengan selamat. Betapa saya senangnya bukan main, baru pertama kali yang namanya megang cek (wekekekekek, dasar wong ndheso). Maklum, belum pernah dapat cek (pernah sih waktu magang dulu, tapi ceknya Rupiah keluaran Bank Mandiri). Inilah dia bukti bahwa bisnis di internet itu memang nyata, salah satunya yaitu
Clixsense. Mau lihat buktinya? Liat aja foto dibawah ini :


Bukannya narsis lho, namanya barang pertama kan harus diabadikan. Sebelum cek ni jatuh ke tangan mbak-mbak cantik di bank Niaga, ga da salahnya "foto bersama" dulu.
Nah, bagi teman-teman yang ingin mencoba
Clixsense, silahkan join
disini, gratis!!! Cara mainnya gampang aja, kita cuma dijatah beberapa iklan per hari untuk kita klik aja, dah gitu kita dibayar dari hasil mengklik iklan-iklan dari
Clixsense. Selamat berklik-klik ria di
Clixsense :)
Comments :
Post a Comment